Memandang gadget terlalu lama membuat mata secara otomatis jarang berkedip, sehingga membuat mata menjadi kering.
Memandang terlau dekat membuat sistem autofokus pada mata akan terganggu dan mengakibatkan mata mudah lelah.
– dr. Trilaksana Nugroho, Dokter Spesialis Mata –

“Kami pernah melakukan penelitian, tingkat risiko gangguan mata miopia (mata minus) pada anak kota yang akrab dengan gadget dibandingkan anak-anak yang hidup di pedesaan. Angkanya sampai dengan tiga kali lipat anak kota berisiko terkena gangguan penglihatan,” ungkapnya.
Artikel ini telah dipublikasikan metrojateng.com
Comments are closed.