Semarkomtek, Pameran Komputer & Gadget Datang Lagi!
Hai para pecinta tekno, pameran komputer dan gadget terbesar di Semarang hadir lagi, nih. Mumpung angpao lebarannya masih ada, segera aja deh belanja belanji di “Semarkomtek”, 22-26 Agustus 2014. Seperti biasanya, pameran ini diselenggarakan di Java Mall, Semarang.
Pameran ini diselenggarakan oleh Asosiasi Pengusaha Komputer Indonesia DPD Jawa Tengah (Apkom Jateng). Untuk informasi lebih lengkap bisa cek twitter mereka di @apkomjtg dan @javamallsmg. (mam)
Comments are closed.