Hujan Berjam-jam, Semarang ‘Dikepung’ Banjir
METROSEMARANG.COM - Hujan deras yang melanda Kota Semarang sejak Rabu (3/5) sore hingga malam, mengakibatkan beberapa titik dilanda banjir. Salah satunya Stasiun Poncol, banjir setinggi lutut orang dewasa menggenang di seluruh halaman…