Kedungjangan Mijen Ancang-ancang Jadi Kampung Buah
METROSEMARANG.COM - Kampung Kedungjangan di Kecamatan Mijen, Semarang terus berbenah menjelang ditetapkan menjadi kampung tematik buah oleh pemerintah kota setempat.
Marzuki, Ketua Kelompok Tani Sumber Rezeki Purwosari di Kampung…