Polda Jateng Ungkap Bisnis Kosmetik Ilegal di Kudus
SEMARANG - Seorang pria berinisial SMN (36) ditangkap Tim Subdit III Direktorat Narkoba Polda Jawa Tengah, karena kedapatan menjual kosmetik ilegal tanpa izin edar yang diduga berbahaya. Ia ditangkap di ruko tempat ia menjual…