Tiket Kereta Api Lebaran 2025 kini Tersedia: Ini Cara Pesannya
METROSEMARANG.COM, SEMARANG - PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode masa Angkutan Lebaran mulai Selasa, 4 Februari 2025, atau H-45 untuk keberangkatan pada Jumat, 21 Maret 2025…