Hancurkan Magelang 4-0, PSIS Kunci Tiket 16 Besar
SEMARANG - PSIS mengawali laga pasca jeda kompetisi dengan hasil gemilang. Fauzan Fajri cs sukses mengandaskan tamunya PPSM dengan skor mencolok 4-0 di Stadion Jatidiri, Senin (11/8/2014) sore. Hasil ini memantapkan posisi Mahesa Jenar…