PGN Gagas Dukung Program Makan Bergizi dengan Ketersediaan Gas Buminya
METROSEMARANG.COM, JAKARTA – PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) melalui anak usahanya Gagas Energi Indonesia (PGN Gagas) memastikan ketersediaan gas bumi sebagai energi untuk memasak di Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG)…