Tingkatkan Kompetensi Pendidikan Vokasi, DAIKIN Center of Excellence Resmi Dibuka
METROSEMARANG.COM, SEMARANG- PT Daikin Airconditioning Indonesia (DAIKIN) kembali menunjukkan inisiatif sosialnya bagi pengembangan masyarakat Indonesia, khususnya dalam bidang pendidikan. Berjalan melalui kolaborasi dengan…