Semarang Ditetapkan sebagai Daerah Tertib Ukur
SEMARANG - Menteri Perdagangan menetapkan Semarang sebagai kota tertib ukur pada Kamis (20/11) siang di Lawang Sewu. Selain Kota Semarang, dua kota dari Pulau Sumatera, yakni Banda Aceh dan Solok juga mendapat penghargaan.
Menag yang…