Beri Penghormatan, Wali Kota Semarang Akan Jadikan Ki Narto Sabdo Sebagai Nama Jalan
METROSEMARANG.COM, SEMARANG – Wali Kota Semarang, Hendrar Prihadi menerima sertifikat Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI) atas lagu 'Kudangan' karya seniman Ki Narto Sabdo, Kamis (30/12/2021). Tentu saja walikota…