PLN UID Jateng DIY Salurkan 112 Hewan Kurban
METROSEMARANG.COM, SEMARANG - Dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1444 H, PLN Unit Induk Distribusi Jawa (UID) Tengah dan D.I. Yogyakarta membagikan bantuan pangan berupa paket daging kepada warga yang berhak dan membutuhkan.…